Senin, 28 Maret 2011

Inilah Orang Terkaya No 3 di Indonesia yang Hanya Lulusan SD

Eka Tjipta Widjaya, pendiri Sinar Mas Grup, masuk 3 besar orang terkaya Indonesia versi majalah Globe Asia. Kabarnya, total kekayaannya ± USD 3,8 milyar. Tapi siapa sangka, dia hanya lulusan SD.

Nama asli Eka Tjipta Widjaya adalah Oei Ek Tjhong. Dia lahir 3 Oktober 1923. Saat kecil, keluarganya hidup dalam kemiskinan. Bersama ibunya, ia pindah ke Makassar pada tahun 1932, ketika usianya 9 tahun.

Kamis, 10 Maret 2011

Cerita unik Sang Pemenang Pertama Kuis Who Wants To Be A Millionaire

Teman-teman semua pasti tahu dong, kuis yang satu ini. Kuis ini juga sempat booming di Indonesia, saat dibawakan oleh Tantowi Yahya. Di Indonesia memang belum ada satupun kontestan yang mencapai angka paling fantastis, 1 milyar. Paling banter hanya sampai titik 500 juta rupiah kalau tidak salah. Tapi tahukah teman teman? kalau di Amerika sana quiz ini sudah terlebih dahulu berhasil mendapatkan juara pertama yang mendapat $1 million dollar.

Berjuang Sampai Akhir

Sewaktu kita masih kecil, orang tua kita selalu bertanya, kalau kamu sudah besar nanti, kamu mau jadi apa ( cita-cita kamu apa)? mungkin banyak diantara kita menjawab, saya mau menjadi dokter, penyanyi, polisi, bintang film, dan lain-lain. Dimasa kanak-kanak kita punya berbagai pilihan untuk menjadi apa yang kita mau. Kitapun mempunyai semangat yang sagat tinggi, walau terkadang keadaan tidaklah mendukung. Banyak faktor yang menghambat cita-cita kita yang hendak kita raih, contohnya saja mungkin kita tidaklah pintar (jenius) di sekolah, keuangan keluarga kita yang tidak memadai, faktor cacat bawaan semenjak lahir sehingga membuat kita agak sulit untuk melakukan aktifitas sehari-hari.